GUNA MENJAMIN MUTU UJI KOMPETENSI, PUSRENBANG SDM KEMBANGKAN KOMPETENSI ASESOR
Jakarta – Dalam rangka penjaminan mutu pelaksanaan uji kompetensi pejabat fungsional SDM Aparatur Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Pusat Perencanaan dan Pengembangan SDM selaku pembina asesor kompetensi melaksanakan kegiatan pengembangan kompetensi asesor. Pengembangan kompetensi asesor berlangsung selama dua hari, 5 – 6 Maret 2018 diselenggarakan di Bogor. Dalam materinya pada sesi pertama, Ir. Tuti Sumiati,…