Nota Kesepahaman Antara Badan Penyuluhan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Kehutanan Dengan Asosiasi Pengusaha Hutan Indonesia Tentang Penguatan Sumber Daya Manusia Kehutanan dan Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan Kehutanan Negeri

Hari ini Senin, (17/2/ 2025, Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BP2SDM) Kementerian Kehutanan (Kemenhut) drh. Indra Exploitasia Semiawan, M.Si dan Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Hutan Indonesia (APHI) Prof. Dr. Ir. Dwisuryo Indroyono Soesilo, M.Sc melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman tentang Penguatan Sumber Daya Manusia Kehutanan dan Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan Kehutanan Negeri. Nota…

Read More